0%
logo header
Jumat, 10 Mei 2019 20:05

Ribuan Warga Padati Rujab Bupati Soppeng, Ada Apa?

Ribuan Warga Padati Rujab Bupati Soppeng, Ada Apa?

REPUBLIKNEWS.CO.ID, SOPPENG — Ribuan warga memadati rumah jabatan Bupati Soppeng, pada Jumat (10/05/2019) sore.

Mereka berkumpul untuk menghadiri acara Buka Puasa bersama 1440 Hijriah tahun 2019.

Ribuan warga ini berasal dari 8 kecamatan se kabupaten Soppeng.

Baca Juga : Pastikan Tepat Sasaran, Tamsil Linrung Inisiasi Posko Pengaduan Program Strategis Presiden di Sulsel

Usai Buka Puasa bersama, Kepala Bagian Humas dan Protokol Sekretariat Pemerintah Kabupaten Soppeng, Muhammad Ihsan S.Stp, M.si, yang dikonfirmasi mengungkapkan rasa syukur atas pelaksanaan Buka Puasa bersama di Rujab Bupati Soppeng dihadiri ribuan warga dari berbagai kalangan.

“Alhamdulillah, semoga dengan moment Buka Puasa bersama ini, hubungan silaturahmi antara warga dengan Pemerintah tetap terjalin,” ucap Muhammad Ihsan.

(Yusuf)

Redaksi Republiknews.co.id menerima naskah laporan citizen (citizen report). Silahkan kirim ke email: redaksi.republiknews1@gmail.com atau Whatsapp +62 813-455-28646